Aplikasi Lock Screen Paling Keren dan Terbaik 2015

Agifa Gumelar

Aplikasi Lock Screen Paling Keren dan Terbaik 2015

Jika anda pengguna ponsel pintar pastinya sudah tidak asing lagi dengan . Ya, Lock Screen adalah sebuah tampilan layar di awal ponsel yang menjadi keamanan.

Lock Screen merupakan metode keamanan ponsel pintar. Namun, Terkadang tampilan lock screen bawaan pabrik tidak memuaskan bagi pengguna khusus untuk kamu yang masih menggunakan versi OS lama.

Tapi tenang saja para developer punya solusinya dengan menghadirkan -aplikasi untuk mengubah tampilan lock screen dengan bermacam fitur.

Berikut Aplikasi Lock Screen Keren dan Terbaik 2015 Tersebut.

Go Locker

Go Locker adalah Aplikasi lock screen paling populer di play stor dengan total unduhan mencapai lebih dari 1 juta pengguna. Aplikasi ini dikembangkan oleh GO Launcher EX yang memiliki banyak fitur untuk memperindah tampilan lock screen anda.

Dodol Locker

Dodol Locker menawarkan banyak theme keren yang dapat kita pilih sesuai selera. Selain itu, banyak fitur mendukung yang dapat mempercantik tampilan lock screen.

Cover Lock Screen

Cover lock menghadirkan tampilan yang menarik dan elegan. Fiturnya juga sangat mendukung. Salah satunya fitur yang membuat aplikasi dapat berada di lock screen pada bagian kanan dan kiri. Masih banyak lagi fitur keren lainya.

DIY Locker

DIY Locker adalah aplikasi Lock Screen yang sangat responsif yang menawarkan berbagai fitur menarik. Salah satunya, pengguna dapat menyesuaikan pattern dengan gambar sendiri dengan background yang keren dan elegan.

Related Post