Tag Archives: haji

Di Mana Tempat Pemakaman Jamaah Haji bila Wafat di Mekah?

Masih ingat tragedi saat crane jenis roller tank crane menimpa jamaah haji kemarin? Sungguh peristiwa memilukan yang terjadi pada pelaksanaan ibadah haji tahun ini. Dan yang terbaru adalah peristiwa Mina kemarin juga, ratusan jamaah wafat saat masuk terowongan Mina. Setiap kali pelaksanaan haji, hampir bisa dipastikan akan selalu ada jamaah yang meninggal di tanah suci, entah itu musibah atau karena sakit. Lalu bagaimana …

Read More »

Ade Armando: Ibadah haji dan Umroh Pemborosan. Stop Saja!!

erudisi.com – Pada saat suasana musim haji tahun ini, muncul sebuah pernyataan kontroversi dari Ade Armando, Dosen UI, Paramadina sekaligus Aktivis Jaringan Islam Liberal atau JIL. Bukan kali ini saja Ade Armando melontarkan ucapan-ucapan kontroversinya, masih ingat dengan kasus lalu yang berujung dituntutnya dia kepihak berwenang? Dan kali ini Ade Armando kembali mengucapkan pernyataan kontroversi kembali. Dalam tulisan yang dimuat …

Read More »

Pesan Terakhir Nabi Muhammad di Haji Wada

sejarah islam

Satu dekade setelah hijrah ke Madinah, Nabi Muhammad SAW kembali ke Mekah untuk melaksanakan ibadah haji, yang kemudian dikenal sebagai peristiwa haji wada, yang berarti ibadah haji terakhir atau haji perpisahan. Lebih dari seratus ribu muslim berkumpul bersama di padang Arafah selama melaksanakan ibadah haji untuk mendengarkan pesan atau pidato beliau. Orang-orang saat itu mungkin tidak menyadari bahwa pidato beliau …

Read More »