Tag Archives: iblis

Pohon Sesembahan dan Sebab Kemenangan Iblis

pohon besar pemujaan

Alkisah, ada seorang pemuda berjalan di suatu perkampungan. Dia melihat sebuah pohon besar yang menjadi sesembahan dan pemujaan masyarakat setempat. Melihat hal ini pemuda itu marah kepada pohon tersebut. Pemuda ini pun mengambil kapak dan menaiki keledainya, menuju ke pohon besar bermaksud untuk menebang pohon yang menjadi sesembahan dan pemujaan masyarakat tersebut. Di tengah perjalanan pemuda itu dihadang oleh iblis yang menyamar menjadi …

Read More »

Tidurnya Seorang Arif dan Shalatnya Orang Bodoh

ibadah dengan ilmu

Diceritakan, suatu hari Rasulullah berangkat ke masjid. Sesampainya di depan pintu masjid, beliau melihat iblis tengah berada di sana. Kemudian Rasulullah bertanya, “Wahai iblis mengapa engkau berada di sini apa yang hendak kamu lakukan?” Iblis menjawab, “Sebenarnya aku hendak masuk ke masjid untuk menggoda orang-orang yang sholat. Akan tetapi aku tidak memiliki kekuatan karena aku takut terhadap orang-orang yang tidur …

Read More »

Siapakah Syetan (Iblis) dalam Pandangan Islam?

syetan dalam pandangan islam

Salah satu dasar keimanan umat muslim adalah meyakini hal-hal yang gaib. Dan tentang dunia gaib ini, orang-orang Islam percaya bahwa dunia gaib dihuni oleh dua mahluk berbeda, yaitu malaikat dan jin. Setelah penciptaan Adam dan Hawa, Allah memerintahkan kepada malaikat untuk bersujud kepada Adam sebagai tanda penghormatan. Salah satu dari golongan jin yang bernama Iblis (atau syetan) menolak perintah untuk sujud kepada …

Read More »