Tag Archives: Mendaki Gunung

7 Persiapan Fisik Sebelum Mendaki Gunung

Kegiatan mendaki gunung saat ini mulai banyak digemari, bahkan tidak hanya bagi orang dewasa, tapi juga anak-anak. Banyak orang awam yang belum terlalu akrab dengan alam pun juga ikut-ikutan mendaki gunung. Sayangnya, banyak para pendaki pemula sering melakukan kekeliruan di awal, yakni persiapan yang kurang optimal, mulai dari masalah perbekalan, kondisi fisik, serta alat-alat yang digunakan untuk pendakian. Jarak yang bakal …

Read More »

Cara Meminta Izin Mendaki Gunung kepada Orang Tua

Fenomena mendaki gunung sedang marak akhir-akhir ini, terutama dilakukan oleh pelajar dan mahasiswa. Walau demikian, gunung masih dianggap sebagai tempat yang angker dan menyeramkan bagi sebagian kalangan, terlebih bagi orang tua. Jadi izin mendaki gunung masih sulit diberikan oleh orang tua apalagi yang anaknya masih berstatus pelajar. Karena sulitnya mendapatkan izin pergi mendaki gunung, banyak para pendaki yang mencuri-curi dari orang mereka …

Read More »