Tag Archives: mixing

Hal-hal Penting sebelum Mulai Melakukan Mixing

panduan proses mixing lagu

Oke, Anda telah memiliki semua track yang dibutuhkan: vokal, bass, piano, drum di masing-masing track terpisah. Anda telah pula berusaha mendapatkan bahan rekaman dengan kualitas suara terbaik dengan melakukan gaining yang pas, pengaturan posisi mikropon dan sebagainya. Intinya semua track sudah terisi dan sekarang Anda ingin menyatukan (mix) semuanya menjadi satu komposisi lagu terbaik. Itu artinya Anda siap melakukan proses …

Read More »

MIXING: Proses Dasar Rekaman Musik Digital

proses mixing musik digital

Mixing adalah proses menyatukan semua track menjadi produk akhir yang utuh. Ini dilakukan setelah semua proses tracking selesai. Karena ada banyak sekali opsi dan cara bagaimana melakukan mixing, bisa dikatakan proses ini adalah proses paling menentukan hasil akhir lagu yang Anda buat. Meskipun Anda dapat melakukan mixing menggunakan mixer fisik atau pun berbasis software, saya hanya akan mengulas proses mixing …

Read More »